Market Research


Kegiatan yang dilakukan untuk memperoleh data atau informasi komprehensif mengenai potensi dan pertumbuhan pasar, tingkat persaingan, perilaku customer, regulasi, dan potensi sumber daya.

Research yang kami laksanakan dapat dilakukan baik melalui field research (polling, wawancara dan FGD) maupun secara daring melalui berbagai media komunikasi online saat ini.

Sebagai baseline research, kami mengembangkan berbagai metode dan model analisis data sesuai dengan kebutuhan penyusunan strategi dan pengambilan keputusan bisnis.

Portofolio

TGS Pictures

  • Market Research Perfilman Nasional

Mitshubishi Research Institute, Inc- Japan

    • Market Research Kendaraan Roda Empat DKI Jakarta (2018)
    • Market Research Perilaku Konsumen Kendaraan Bermotor di masa Pandemi COVID-19 di DKI Jakarta dan Bandung (2021)

PT Yestar Karya Utama

    • Survey dan Penyusunan Kajian Sosial
      Ekonomi Pusat Perbelanjaan Modern
      Cilegon Center Mall

PT Lion Superindo

    • Survey dan Penyusunan Kajian Sosial Ekonomi Toko Modern Superindo di Cilegon Center Mall (2018)
    • Survey dan Penyusunan Kajian Sosial Ekonomi Toko Modern Superindo Citimall Cilegon (2020)

PT Berkah Global Business

    • Market Research industri ayam potong di Jawa Barat
    • Brand Activation media online perusahaan

Rolling Pin Sugar Art

    • Market Research industri UMKM artisan Cake di Kota Bandung
    • Penyusunan Business Plan Rolling Pin
      Sugar Art
    • Brand Activation Rolling Pin Sugar Art
      melalui media online

PT Bonli Cipta Sejahtera

    • Market Research pasar Kue Kering di Jabodetabek dan Jawa Barat
    • In House Training mengenai Marketing Research